Norma Sosial vs Norma Pasar

Kisah Pertama : Ketika kita berkunjung ke rumah teman, kemudian teman tersebut menyuguhkan bakso yang sangat lezat, dan anda sangat menikmatinya. Setelah kunjungan selesai dan anda ingin pamit, tiba-tiba anda ingin memberikan uang Rp.100.000 kepada teman anda tersebut, karena anda menilai bakso yang disuguhkannya sangatlah lezat dan sebagai ucapan terima kasih anda ke teman anda, […]

Norma Sosial vs Norma Pasar Read More ยป