Hati-Hati Dengan Hatimu

Secara manusiawi, atau fitrah, seringkali manusia terdapat rasa hasad atau dengki terhadap sesamanya. Terlebih lagi kepada rekan seprofesi, teman-teman SD, SMP, SMA, Kuliah, tetangga, atau yang lainnya.

Yang “terlihat” lebih sukses dari kita.

Maka dari itu, Islam mengajarkan do’a, agar kita terhindar dari sifat tersebut.

Selain berdoa, kita juga berikhtiar dengan cara jangan sering-sering membuka Feed sosial media. Terutama Instagram & LinkedIn 😄

Almost all people want to “crave for attention” on there.

 

Wallahu A’lam

Baarakallahufiikum.

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x